Resep Batagor "Bakso & Tahu Goreng" oleh Marlina Rosa
Berikut ini adalah cara memasak Batagor "Bakso & Tahu Goreng". Resep Batagor "Bakso & Tahu Goreng" yang dibuat oleh Marlina Rosa bisa disajikan .
Resep Batagor "Bakso & Tahu Goreng"
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 buah bakso potong dadu
- 3 kotak kecil tahu potong dadu
- 4 sdm tepung terigu
- 1 sdm tepung beras
- 2 sdm tepung siap saji sasa
- 1 sdm tepung krispi kobe
- 150 ml air es
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt soda kue
- 1 btg daun bawang/skip krn hbs
Cara Membuat
-
Taburi dgn garam tahu yg sdh dipotong. Campur semua bahan, aduk rata. Tes rasa.
-
Panaskan wajan pengorengan. Ambil adonan 1 sdt goreng sampai kekuningan. Nanti adonan akan mengembang. Setelah kekuningan 2 belah sisi angkat n tiriskan.
-
Siap disajikan selagi hangat dgn sambal.
-
Yummy.....?? empuk n renyah selagi hangat menemani hujan siang ini....??
-
Bocahpun ga mau kalah....??
Itulah tadi Resep Batagor "Bakso & Tahu Goreng", Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Batagor "Bakso & Tahu Goreng" diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Batagor "Bakso & Tahu Goreng" Kiriman dari Marlina Rosa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Batagor "Bakso & Tahu Goreng" Kiriman dari Marlina Rosa dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2016/09/resep-batagor-tahu-goreng-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.