Resep Cream soup corn with carrot and mushroom - Putri Arifatussholihah

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cream soup corn with carrot and mushroom - Putri Arifatussholihah
  • Resep Cream soup corn with carrot and mushroom oleh Putri Arifatussholihah

    Inilah cara memasak Cream soup corn with carrot and mushroom. Resep Cream soup corn with carrot and mushroom yang ditulis Putri Arifatussholihah cukup untuk .



    resep masakan Cream soup corn with carrot and mushroom


    Resep Cream soup corn with carrot and mushroom


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 buah jagung
    2. 3 buah wortel
    3. 1 bks jamur
    4. secukupnya garam
    5. secukupnya gula
    6. sedikit bumbu kaldu
    7. 1 gelas susu full cream
    8. 1 siung bawang putih
    9. 1 batang daun bawang
    10. secukupnya margarin

    Cara Membuat

    1. Potong wortel membentuk dadu kecil, jagung, suwir jamur, iris bawang putih dan daun bawang

    2. Tumis bawang dengan margarin hingga tercium wangi, lalu masukkan segelas air dan daun bawang

    3. Setelah itu, masukkan wortel terlebih dahulu (diamkan beberapa saat), lalu masukkan jagung dan yang terakhir masukkan jamur

    4. Masukkan semua bumbu (kaldu, garam, gula, susu), tunggu hingga mendidih

    5. Krim sup pun siap dihidangkan. Selamat mencoba ^^




    Itulah Resep Cream soup corn with carrot and mushroom, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Cream soup corn with carrot and mushroom diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cream soup corn with carrot and mushroom - Putri Arifatussholihah diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cream soup corn with carrot and mushroom - Putri Arifatussholihah dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2019/07/resep-cream-soup-corn-with-carrot-and.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==