Resep Ayam Woku oleh zianzura
Inilah resep cara membuat Ayam Woku. Resep Ayam Woku yang dishare oleh zianzura bisa disajikan 6 porsi.
Resep Ayam Woku
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- ?? bahan utama :
- 1 ekor ayam (saya di potong jd 12)
- 1 ikat daun kemangi
- 2 batang daun bawang, iris kasar
- ?? bumbu halus :
- 10 siung bawang merah
- 6 siung bawang putih
- 6 buah kemiri
- 2 ruas kunyit
- 1 ruas jahe
- 1 batang sereh di iris bagian putihnya
- 5 buah cabe merah
- 5 buah cabe rawit merah (sesuai selera pedasnya)
- ?? bahan tumisan :
- 3 lembar daun salam
- 4 lembar daun jeruk
- 1 lembar daun pandan di ikat simpul
- 1 batang sereh di geprek
Langkah
-
Pertama : cuci ayam dgn garam dan perasan jeruk nipis,,agar bau amis hilang dan tidak berlendir..sisihkan terlebih dulu
-
Haluskan bumbu..kmudian tumis bumbu halus setelah itu masukkan daun jeruk,,daun salam,,daun pandan dan sereh.. tumis hingga aromanya harum..
-
Tambahkan air pada bumbu tumisan,,lalu masukkan ayam yg telah di cuci bersih tadi..rebus ayam hingga mendidih,, air mengering dan daging ayam sudah matang.. kmudian masukkan garam dan penyedap rasa,,lakukan tes rasa..
-
Jika ayam sudah matang,,kecilkan api..lalu masukkan daun kemangi dan daun bawang..masak hingga daun layu..lalu angkat dan sajikan bersama nasi putih..
Itulah tadi Resep Ayam Woku, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam Woku diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Woku Kiriman dari zianzura diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Woku Kiriman dari zianzura dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2019/05/resep-ayam-woku-kiriman-dari-zianzura.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.