Resep Nugget Tahu Karya Isna Isnaa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nugget Tahu Karya Isna Isnaa
  • Resep Nugget Tahu oleh Isna Isnaa

    Berikut ini cara membuat Nugget Tahu. Resep Nugget Tahu yang dishare oleh Isna Isnaa cukup untuk 18 biji.



    resep masakan Nugget Tahu


    Resep Nugget Tahu


    Porsi: 18 biji

    Bahan-bahan

    1. 5 buah tahu ukuran sedang
    2. 2 buah wortel
    3. 2 buah bawang putih
    4. 1 buah bawang bombay
    5. 1 buah telur
    6. 1 tangkai seledri dan daun bawang
    7. 2 sdm tepung terigu
    8. Secukupnya garam, gula, merica
    9. Secukupnya tepung terigu yg diencerkan dg air
    10. Tepung panir

    Cara Membuat

    1. Hancurkan tahu dg sendok. Tambahkan telur. Aduk rata. Sisihkan.

    2. Cincang halus bw.putih, bw.bombay, seledri dan daun bawang.

    3. Potong dadu wortel.

    4. Campurkan bumbu halus dan wortel ke dalam adonan tahu. Tambahkan tepung terigu, garam, gula dan merica. Koreksi rasa.

    5. Masukkan adonan ke dlm loyang yg sdh diolesi minyak goreng. Kukus kurleb 30 menit.

    6. Setelah matang tunggu dingin. Potong sesuai selera.

    7. Masukkan nugget dlm tepung yg ditambah air. Guling2kan ke dlm tepung panir. Ulangi smp nugget setengah jd ini habis. Goreng smp kecoklatan.

    8. Sisa nugget setengah jd kusimpan di kulkas. Untuk stok.




    Demikianlah tadi Resep Nugget Tahu, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nugget Tahu diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nugget Tahu Karya Isna Isnaa diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Nugget Tahu Karya Isna Isnaa dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2019/03/resep-nugget-tahu-karya-isna-isnaa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==