Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju Dari Septy_Kinara

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju Dari Septy_Kinara
  • Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju oleh Septy_Kinara

    Dibawah ini adalah cara membuat Martabak Manis Teflon Coklat Keju. Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju yang dibuat oleh Septy_Kinara dapat disajikan .



    cara membuat Martabak Manis Teflon Coklat Keju


    Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gr terigu segitiga biru
    2. 2 gelas belimbing (SKM yang dilarutkan air hangat)
    3. 7 sdm munjung gula pasir (1 sdm munjung untuk ditaburkan)
    4. 1 sdt fermipan
    5. 1 sdm mentega dicairkan
    6. 1 butir telur kocok
    7. 1 sdt baking powder
    8. 1 sdt soda kue
    9. 1 sdt vanili (saya ngga pake karena ngga ada hehe)
    10. Toping :
    11. 100 gr meises coklat
    12. 50 gr keju kraft cheedar
    13. 2 sdm mentega (bagus lagi butter)

    Langkah

    1. Campur tepung terigu, gula 6 sdm, fermipan dan air skm aduk sampai rata dan tidak ada gumpalan..Diamkan adonan dengan ditutup plastik wrapping selama 60 menit

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Setelah 60 menit buka plastik dan campurkan telor kocok dan mentega yang sudah dicairkan aduk rata

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Panaskan teflon dengan api kecil sampai panas yang stabil..sembari menunggu masukan soda kue dan baking powder aduk rata

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Masukan adonan ke dalam teflon tunggu sampai adonan berpori lalu taburkan 1 sdm munjung gula sampai merata lalu tutup teflon...

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Setelah cukup matang angkat martabak dan olesi dengan mentega atau butter lalu taburi dengan keju parut dan coklat meises serta tuangkan susu kental manis sesuai seleraa....

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Martabak siap dinikmati....enaakkk

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. *untuk cek panas teflon stabil adalah dengan menuangkan sedikit saja adonan apakah adonan berpori..apabila ia maka adonan siap dituangkan..apabila tidak berpori maka adonan bisa menjadi bantet...??

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju Dari Septy_Kinara diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Martabak Manis Teflon Coklat Keju Dari Septy_Kinara dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2019/01/resep-martabak-manis-teflon-coklat-keju.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==