Resep Nastar Keju Melted Yummy oleh Shinto Laras
Berikut ini adalah resep cara membuat Nastar Keju Melted Yummy. Resep Nastar Keju Melted Yummy yang dishare oleh Shinto Laras bisa disajikan .
Resep Nastar Keju Melted Yummy
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr margarin (saya pk palmia)
- 150 gr mentega/creamery butter (g ada merknya tp kl mw wangi bs pke wisjman)
- 50 gr maizena
- 50 gr susu bubuk (saya pk dancow)
- 300 gr tepung terigu protein rendah (harusnya pke yg kunci, tp berhub dmn2 udah g ada yg jual pke nya segitiga biru)
- 100 gr gula halus
- 2butir kuning telur
- 50 gr keju
- Olesan :
- 2 butit kuning telur
- 1 sdm susu cair
- Selai nanas homemade :
- 400 gr nanas diparut/blender
- 100 gr gula pasir
- 1 sdt garam
- 3 cm kayu manis
- 3 buah cengkeh
Cara Membuat
-
Pertama-tama saya buat selai nanas homemade dulu krn proses memasaknya cukup lama, nanas diblender, rebus smp airnya menyusut kemudian masukkan gula, garam, kayu manis, cengkeh, aduk sesekali smp mengental dan bs dibentuk.
-
Kocok mentega, margarin dan gula halus dgn mixer 2 menit, kemudian masukkan kuning telur dan kocok selama 1 menit.
-
Sebelumnya ayak tepung terigu, maizena dan susu bubuk, kemudian masukkan tepung yg sdh diayak dan keju ke dalam adonan dan diaduk menggunakan spatula smp adonan tercampur rata.
-
Bentuk bulat2 adonan dan dipipihkan kemudian diisi dgn selai kemudian tutup kembali dgn adonan. Olesi dgn campuran kuning telur dan susu cair.
-
Panaskan oven 150 dc, panggang selama 15 menit, kemudian keluarkan lg dan olesi lg olesan kuning telur kemudian dipanggang lg 15 menit. Jika suka keju maka bisa diberi taburan keju di atasnya.
Itulah Resep Nastar Keju Melted Yummy, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Nastar Keju Melted Yummy diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nastar Keju Melted Yummy Dari Shinto Laras diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nastar Keju Melted Yummy Dari Shinto Laras dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2018/08/resep-nastar-keju-melted-yummy-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.