Resep Kue Lapis oleh Ay YuLi
Dibawah ini adalah cara membuat Kue Lapis. Resep Kue Lapis yang ditulis Ay YuLi bisa jadi .
Resep Kue Lapis
Porsi:
Bahan-bahan
- 15 sdm tepung terigu
- 15 sdm tepung beras
- 1/2 gelas gula pasir
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt vanili
- 800 ml santan (2bungkus sunkara+air)
- Pewarna makanan : pandan, orange
Langkah
-
Rebus air santan, gula, garam, vanili hingga mendidih.angkat..sisihkan hingga dingin
-
Campurkan tepung terigu, tepung beras.. Lebih bagus lg di saring supaya tidak bergerindil
-
Tambahkan santan sedikit demi sedikit. Aduk hingga rata..
-
Bagi adonan menjadi 3. Beri pewarna makanan
-
Panaskan kukusan.. Olesi cetakan dg sedikit minyak.. Kukus adonan per warna dg waktu 5 menit lalu ganti warna yg lain. Begitu selanjutnya sampai adonan habis.. Terakhir kukus sampai 20-30menit supaya tanak..
-
Angkat cetakan. Tunggu 15menit baru keluarkan dari cetakan.. Tunggu dingin baru di potong, sajikan ??
Demikianlah Resep Kue Lapis, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Kue Lapis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Lapis - Ay YuLi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Lapis - Ay YuLi dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2018/08/resep-kue-lapis-ay-yuli.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.