Resep Teh Serai Jahe Mint (TeRaJaMi) oleh farihaanisa
Dibawah ini adalah cara membuat Teh Serai Jahe Mint (TeRaJaMi). Resep Teh Serai Jahe Mint (TeRaJaMi) yang ditulis farihaanisa dapat disajikan 1 porsi.
Resep Teh Serai Jahe Mint (TeRaJaMi)
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 1 teh celup (saya pakai tong djie melati)
- 1 daun serai
- secukupnya jahe
- 2 daun jeruk
- 5 lembar daun mint (Klo gak ada bisa di skip)
- sesuai selera Gula
Cara Membuat
-
Geprek jahe dan daun serai.
-
Potong daun mint dan daun jeruk.
-
Masukkan semua bahan kedalam gelas serta teh celup, tuang air panah.
-
Tunggu sampai teh jadi kemerah-merahan, tambahkan gula. Selamat menikmati.
Demikianlah Resep Teh Serai Jahe Mint (TeRaJaMi), Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Teh Serai Jahe Mint (TeRaJaMi) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Teh Serai Jahe Mint (TeRaJaMi) Karya farihaanisa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Teh Serai Jahe Mint (TeRaJaMi) Karya farihaanisa dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2018/06/resep-teh-serai-jahe-mint-terajami.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.