Resep Brownis kukus 3 sdm oleh Mama Rafa
Dibawah ini adalah cara memasak Brownis kukus 3 sdm. Resep Brownis kukus 3 sdm yang ditulis Mama Rafa dapat disajikan .
Resep Brownis kukus 3 sdm
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 sdm tep terigu
- 3 sdm coklat bubuk
- 3 sdm gula
- 3 sdm air hangat
- 3 sdm minyak goreng
- 1 butir telur
- 1/2 sdt soda kue
- 1 sachet skm coklat
- sesuai selera Topping
Cara Membuat
-
Panaskan kukusan. Tutupnya dilapisi serbet bersih biar airnya tidak menetes. Mix telur dan gula smp hancur (pakai garpu bisa)
-
Campurkan semua bahan sampai rata
-
Tuang adonan ke loyang yg sudah diolesi mentega dan tepung
-
Kukus adonan sekitar 15 menit/ tes tusuk pakai lidi. (Kalo tidak menempel berati matang)
-
Sajikan dengan toping sesuai selera ????
Demikianlah tadi Resep Brownis kukus 3 sdm, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Brownis kukus 3 sdm diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Brownis kukus 3 sdm By Mama Rafa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Brownis kukus 3 sdm By Mama Rafa dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2018/04/resep-brownis-kukus-3-sdm-by-mama-rafa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.