Resep Bihun Goreng Spesial oleh Erna's kitchen
Dibawah ini adalah cara memasak Bihun Goreng Spesial. Resep Bihun Goreng Spesial yang ditulis Erna's kitchen cukup untuk .
Resep Bihun Goreng Spesial
Porsi:
Bahan-bahan
- 150 gram Bihun jagung
- 1 butir Telur, buat orak arik
- 100 gram Dada ayam, iris tipis
- 3 butir Baso ikan Minaku, iris tipis
- 3 butir Baso tuna, iris tipis
- 1 buah Wortel ukuran kecil, potong korek api
- 5 tangkai Sawi hijau, iris
- Bumbu halus :
- 5 siung Bawang putih
- 4 siung Bawang merah
- Secukupnya merica, kaldu bubuk dan garam
- 2 sdm Saus tiram
- 1 sdm Minyak wijen
- 2 sdm Kecap manis
Cara Membuat
-
Rendam bihun jagung sampai lembut, tiriskan. Lalu beri 1 sdm minyak goreng dan 2 sdm kecap manis. Aduk2 sampai rata. Sisihkan
-
Tumis duo bawang hingga harum. Masukkan daging ayam, baso ikan, dan wortel. Aduk2 hingga ayam berubah warna.
-
Tambahkan saus tiram, minyak wijen, merica, kaldu bubuk dan garam. Aduk2 hingga harum.
-
Masukkan bihun dan sawi hijau. Aduk2 sampai rata. Tes rasa.
-
Bihun goreng spesial siap disantap. Hmmm lezat. Kalau mau pedas bisa tambahkan cabe rawit iris ya tp berhubung masak buat bocil jd sy ngga pake cabe.
-
Yummi
Itulah Resep Bihun Goreng Spesial, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bihun Goreng Spesial diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bihun Goreng Spesial By Erna's kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bihun Goreng Spesial By Erna's kitchen dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2018/04/resep-bihun-goreng-spesial-by-erna.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.