Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas Kiriman dari Dyah Wahyu

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas Kiriman dari Dyah Wahyu
  • Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas oleh Dyah Wahyu

    Dibawah ini adalah cara membuat Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas. Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas yang dibuat oleh Dyah Wahyu bisa menjadi 4 orang.



    resep makanan Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas


    Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas


    Porsi: 4 orang

    Bahan-bahan

    1. 4 ekor udang Ketak ukuran sedang
    2. 2 ekor cumi-cumi (potong dadu/sesuai selera)
    3. 1 butir telur ayam
    4. 1,5 gelas air
    5. Bumbu - bumbu :
    6. 5 siung bawang putih
    7. 7 siung bawang merah
    8. 4 buah cabe merah besar
    9. 10 buah cabe rawit
    10. 5 cm jahe
    11. 1/2 sendok makan gula pasir
    12. secukupnya/sesuai selera Saus Tiram
    13. secukupnya / sesuai selera Kecap ikan
    14. secukupnya Garam & penyedap

    Langkah

    15-20 menit
    1. Iris semua bumbu (no. 1-5)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Rebus udang ketak selama 5 menit lalu tiriskan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Tumis bumbu yang sudah diiris dg sedikit minyak hingga layu & harum

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Masukkan air, udang ketak yg sudah direbus & potongan daging cumi

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Tambahkan garam, gula, saus tiram, kecap ikan & penyedap

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Masak hingga kuah agak menyusut, lalu masukkan kocokkan telur ayam utk mengentalkan kuahnya

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Aduk-aduk bentar, matikan api.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas siap utk dihidangkan. Selamat mencoba Bunsay????????

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas Kiriman dari Dyah Wahyu diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Udang Ketak mix Cumi masak Manis Pedas Kiriman dari Dyah Wahyu dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2018/02/resep-udang-ketak-mix-cumi-masak-manis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==