Resep Cake pisang oleh Heni Ekawati
Dibawah ini adalah resep masakan Cake pisang. Resep Cake pisang yang ditulis Heni Ekawati cukup untuk .
Resep Cake pisang
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu
- 120 gr gula palem
- 2 buah pisang,haluskan menggunakan garpu.sisihkan
- 2 butir telur ayam
- 100 gr mentega/butter
- 1 sdt baking powder
- 1 sdt baking soda
- 1/2 sdt vanili
- 50 ml susu cair (ga punya susu cair q make 1 sdm susu bubuk)
- 1 buah pisang untuk topping
- 1/2 sdm gula untuk taburan
Langkah
-
Campur jadi 1 bahan kering.
-
Aduk mentega menggunakan wisk sampai berubah warna aga pucat,tambahkan gula aduk lagi hingga gula larut.
-
Tambahkan vanili aduk rata,masukan pisang yg sdh di haluskan.aduk sampai tercampur rata
-
Masukan bahan kering ke dalam adonan telur n pisang sambil di ayak,aduk hingga rata.
-
Masukan adonan ke dalam loyang yg sudah di olesi mentega dan di taburi tepung.
-
Belah 2 pisang taruh di atas adonan dan taburi dengan sedikit gula pasir.
-
Panggang ke dalam oven yg sdh di panaskan 180'c slama 30 sampai 45 menit hingga kue matang.
Demikianlah Resep Cake pisang, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cake pisang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cake pisang Oleh Heni Ekawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cake pisang Oleh Heni Ekawati dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2018/02/resep-cake-pisang-oleh-heni-ekawati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.