Resep Pepes tahu pedas ala selvi Karya Selvi Purnama Sari

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pepes tahu pedas ala selvi Karya Selvi Purnama Sari
  • Resep Pepes tahu pedas ala selvi oleh Selvi Purnama Sari

    Dibawah ini adalah resep memasak Pepes tahu pedas ala selvi. Resep Pepes tahu pedas ala selvi yang dishare oleh Selvi Purnama Sari cukup untuk .



    bahan dan cara membuat Pepes tahu pedas ala selvi


    Resep Pepes tahu pedas ala selvi


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 10 biji tahu kuning
    2. 2 butir telur ayam
    3. 10 cabe rawit
    4. 3 cabe merah
    5. 5 siung bawang merah
    6. 4 siung bawang putih
    7. 1/2 sdt merica
    8. 2 butir kemiri
    9. 3 batang daun bawang
    10. 10-15 daun salam
    11. 1/2 sdt garam
    12. 1 bks masako

    Cara Membuat

    1. Pertama siapkan daun pisang dan tusuk lidi

    2. Cuci tahu dan haluskan tahu sisihkan

    3. Haluskan bawang putih,merica,kemiri

    4. Iris daun bawang dan bawang merah cabe rawit dan cabe merah

    5. Masukan semua bahan kecuali daun salam aduk rata dan msukan telur

    6. Bungkus tahu dengn daun pisang taruh salam terlebih dahulu lalu msukan tahu bungkus dan tusuk atas bawah

    7. Kukus tahu kurang lebih 15-30 menit

    8. Panggang dengn api kecil saya mengunakan kompor dan oles daun dengan minyak goreng

    9. Taraaa ini dia hasilnya




    Demikianlah tadi Resep Pepes tahu pedas ala selvi, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Pepes tahu pedas ala selvi diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pepes tahu pedas ala selvi Karya Selvi Purnama Sari diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pepes tahu pedas ala selvi Karya Selvi Purnama Sari dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2017/09/resep-pepes-tahu-pedas-ala-selvi-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==