Resep Asem asem ayam dgn 6 bumbu dapur oleh echarosa
Berikut ini adalah resep cara membuat Asem asem ayam dgn 6 bumbu dapur. Resep Asem asem ayam dgn 6 bumbu dapur yang ditulis echarosa bisa disajikan .
Resep Asem asem ayam dgn 6 bumbu dapur
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 kg ayam (4 potong ayam)
- 1 buah tomat ukuran sedang potong menjadi 4/6 potong
- Bumbu kuah kaldu ayam (bisa di skip diganti air putih biasa):
- 1 siung bawang putih
- 1 ruas kencur
- Secukupnya garam
- Bumbu kuah asem:
- 6 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 ruas lengkuas
- 1 lembar daun salam
- 5 cabai rawit utuh/dipotong (jumlah cabai sesuai selera)
- 1 biji asam/belimbing cina/1sdt cuka (optional)
- Secukupnya air kuah kaldu ayam/air putih
- Secukupnya garam, gula
Cara Membuat
-
Rebus ayam terlebih dahulu 10-15 menit dengan bumbu kuah kaldu ayam(bisa di skip gunakan air putih biasa). Setelah empuk ayam diangkat dan tiriskan. Saring air kuah rebusan ayam (jika menggunakan air biasa dibuang tidak masalah).
-
Tumis bawang merah, bawang putih, lengkuas, daun salam sampe harum masukan cabai rawit berubah warna masukkan air kuah kaldu ayam (bisa air putih biasa), masukan asem jawa/belimbing cina/cuka lalu masukkan ayam potong lalu beri gula dan garam. Cek rasa
-
Masukkan potongan tomat. Tunggu sebentar. Matikan kompor
-
Selesai. Siap dihidangkan. Saat masih panas lebih seger dan nikmat.
Itulah Resep Asem asem ayam dgn 6 bumbu dapur, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Asem asem ayam dgn 6 bumbu dapur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Asem asem ayam dgn 6 bumbu dapur Dari echarosa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Asem asem ayam dgn 6 bumbu dapur Dari echarosa dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2017/07/resep-asem-asem-ayam-dgn-6-bumbu-dapur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.