Resep Kolak pisang kolang Kaling nangka oleh Erni yulianti,
Dibawah ini adalah cara memasak Kolak pisang kolang Kaling nangka. Resep Kolak pisang kolang Kaling nangka yang dibuat oleh Erni yulianti, dapat disajikan .
Resep Kolak pisang kolang Kaling nangka
Porsi:
Bahan-bahan
- 5 buah pisang kepok
- secukupnya kolang Kaling
- secukupnya nangka
- 1/2 Dari satu butir kelapa (pisahkan santan kental dan encer)
- 2 butir gula merah
- 3 sdm gula pasir
- sejumput garam
- 2 lembar pandan
Langkah
-
Potong potong pisang sesuai selera, cuci bersih kolang Kaling kemudian rebus bersama gula merah.... tambahkan santan cair rebus sampe pisang dan kolang Kaling masak. Masukkan pandan ikat simpul, bisa di tambahkan vanili biar harum, saya gk ada vanili jd cukup pandan aja. Tambahkan gula pasir dan sedikit garam.
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
Itulah Resep Kolak pisang kolang Kaling nangka, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kolak pisang kolang Kaling nangka diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kolak pisang kolang Kaling nangka - Erni yulianti, diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kolak pisang kolang Kaling nangka - Erni yulianti, dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2017/05/resep-kolak-pisang-kolang-kaling-nangka.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.