Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread Dari Tanti Krisnawardhani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread Dari Tanti Krisnawardhani
  • Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread oleh Tanti Krisnawardhani

    Dibawah ini adalah resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread. Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread yang dishare oleh Tanti Krisnawardhani bisa disajikan 20 buah.



    bahan dan cara membuat Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread


    Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread


    Porsi: 20 buah

    Bahan-bahan

    1. 200 gram terigu cakra
    2. 45 gram terigu segitiga biru
    3. 6 gram ragi
    4. 15 gram susu bubuk
    5. 36 gram gula pasir
    6. 1 sdt pasta susu
    7. 180 ml cairan (2 telur utuh+20gram whippy cream+susu cair dingin
    8. 30 gram butter
    9. 2 gram garam
    10. filling: nutella
    11. eggwash:
    12. kuning telur+susu cair
    13. polesan: butter

    Langkah

    2 jam
    1. Campur sedikit susu dingin dengan whippy cream aduk rata baru masukkan telur dan pasta susu, tambahkan susu cair hingga jumlah smuanya 180 ml.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Aduk jadi satu terigu, gula, susu bubuk, ragi. Masukkan cairan aduk rata dan uleni hingga kalis. Adonan lengket banget, lumuri tangan dengan terigu untuk membantu proses ulen.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Masukkan butter dan garam. Uleni hingga kalis elastis. Adonan siap dibentuk.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Timbang masing2 30 gram. Pipihkan isi dengan nutela. Tutup dan gulung, letakan di loyang yg sdh disemir minyak atau alasi dg baking paper. Diamkan hingga mengembang 2x lipat selama 40-60 menit.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Oles dengan eggwash tiap permukaan roti. Oven dg suhu 200° (sedang cenderung tinggi klo pake otang ??) selama 12 menit.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Keluarkan dr oven langsung poles permukaan roti dengan butter.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread Dari Tanti Krisnawardhani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Roti Sobek isi Nutella ala Killer Soft Bread Dari Tanti Krisnawardhani dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2017/04/resep-roti-sobek-isi-nutella-ala-killer.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==