Resep Leker crepes Kiriman dari Hella Ratna Juwita

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Leker crepes Kiriman dari Hella Ratna Juwita
  • Resep Leker crepes oleh Hella Ratna Juwita

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Leker crepes. Resep Leker crepes yang dibuat oleh Hella Ratna Juwita cukup untuk .



    bahan dan cara membuat Leker crepes


    Resep Leker crepes


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 8 sdm tepung beras
    2. 4 sdm terigu
    3. 4 sdm maizena
    4. 5 sdm gula pasir
    5. 175 cc susu uht
    6. 1 telur utuh
    7. 1/2 sdt baking soda
    8. isian : keju, meses, SKM (optional)
    9. toping: SKM (optional)

    Langkah

    1. Campur semua bahan dalam wadah. Tuang susu sedikit demi sedikit pake whisk ya moms.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Panas kan teflon, pakai api kecil yah moms. Tuang adonan di teflon, ratakan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Saat adonan setengah matang beri isian sesuai selera (me : keju+meses). Lipat jadi empat diatas teflon.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Leker crepes, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Leker crepes diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Leker crepes Kiriman dari Hella Ratna Juwita diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Leker crepes Kiriman dari Hella Ratna Juwita dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2017/04/resep-leker-crepes-kiriman-dari-hella.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==