Resep Ayam goreng sambal matah oleh Nova Juniawati
Berikut ini adalah cara memasak Ayam goreng sambal matah. Resep Ayam goreng sambal matah yang dishare oleh Nova Juniawati bisa disajikan .
Resep Ayam goreng sambal matah
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr dada ayam
- 4 buah cabe rawit merah
- 4 sium bawang merah
- 3 sium bawang putih
- 1 buah serai
- 2 lembar daun jeruk purut
- 250 gr tepung serba guna
- Minyak goreng
- Garam
- Gula
Langkah
-
Ambil beberapa sendok tepung serba guna, campurkan air.buat adonan basah
-
Masukan dada ayam kedalam adonan basah, diamkan selama 5 menit. Kemudian masukan kedalam tepung,aduk hingga rata.
-
Panaskan minyak goreng, masukan ayam yang sudah di lumuri tepung. Goreng hingga matang. Gunakan api sedang.
-
Sambal matah : Iris cabe rawit merah, bawang merah dan batang sereh. Cincang bawang putih. Iris daun jeruk purut tipis dan memanjang.
-
Campurkan bahan sambal matah. Tambahkan gula dan garam secukupnya. Aduk rata. Campurkan 1 -2 sdm minyak goreng panas, aduk rata.
-
Sajikan dada ayam yang sudah di goreng, tambahkan sambal matah diatasnya.
Demikianlah Resep Ayam goreng sambal matah, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam goreng sambal matah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam goreng sambal matah By Nova Juniawati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam goreng sambal matah By Nova Juniawati dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2016/08/resep-ayam-goreng-sambal-matah-by-nova.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.