Resep Ayam bakar taliwang Kiriman dari Fransiska

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ayam bakar taliwang Kiriman dari Fransiska
  • Resep Ayam bakar taliwang oleh Fransiska

    Berikut ini resep masakan Ayam bakar taliwang. Resep Ayam bakar taliwang yang dishare oleh Fransiska cukup untuk .



    gambar untuk cara membuat Ayam bakar taliwang


    Resep Ayam bakar taliwang


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor ayam
    2. 12 siung bawang merah
    3. 10 siung bawang putih
    4. 5 biji kemiri
    5. 2 biji cabe merah
    6. 10 biji cabe rawit (jika suka pedas ato nggak bisa tambahkan sesuai selera)
    7. 1 sdm gula merah
    8. 1 bungkus trasi ABC
    9. Garam
    10. 400 cc santan

    Cara Membuat

    1. Bersihkan dan potong2 ayam menjadi beberapa bagian

    2. Blender semua bumbu menjadi satu

    3. Tumis bumbu yg sudah dihaluskan sampai harum

    4. Setelah harum masukkan santan dan biarkan mendidih

    5. Kemudian Masukkan ayam ke dalamnya, biarkan sampai meresap dengan api sedang.

    6. Setelah meresap ayam siap di panggang

    7. Jangan lupa mengkoreksi rasa ya..apabila kurang manis asin tambahkan garam dan gula sesuai selera




    Demikianlah Resep Ayam bakar taliwang, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Ayam bakar taliwang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam bakar taliwang Kiriman dari Fransiska diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ayam bakar taliwang Kiriman dari Fransiska dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2016/08/resep-ayam-bakar-taliwang-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==