Resep Kue lapis oleh Nurie Nuyie
Inilah cara membuat Kue lapis. Resep Kue lapis yang ditulis Nurie Nuyie bisa disajikan .
Resep Kue lapis
Porsi:
Bahan-bahan
- 12 sdm tepung beras rose band
- 15 sdm tepung terigu
- 1 gelas atau sesuai selera gula
- 800 ml santan
- vanili (aq skip, stok abis)
- garam
- pasta pandan
Langkah
-
Masak santan campur dengan gula dan garam, aduk hingga mendidih, angkat dan dinginkan
-
Campurkan tepung terigu, tepung beras, vanili, aduk rata
-
Masukan santan ke perlahan ke campuran tepung, aduk rata sampai tidak ada yg bergerindil
-
Saring adonan, bagi jadi dua, satunya tambahkan essense Pandan ya
-
Oles loyang dengan minyak, panaskan kukusan, tutup dilapisi serbet ya,
-
Kukus pertahap ya, selang seling, kukusan yg terakhir kukus selama 25-30 menit, angkat, tunggu agak dingin, potong dan sajikan
Itulah tadi Resep Kue lapis, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kue lapis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue lapis Kiriman dari Nurie Nuyie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue lapis Kiriman dari Nurie Nuyie dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2016/06/resep-kue-lapis-kiriman-dari-nurie-nuyie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.