Resep Bihun Goreng Spesial oleh @dapurmammo (Nadya Putri)
Berikut ini cara memasak Bihun Goreng Spesial. Resep Bihun Goreng Spesial yang dishare oleh @dapurmammo (Nadya Putri) bisa disajikan .
Resep Bihun Goreng Spesial
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 pak Bihun
- 2 batang Sosis
- 5 biji Bakso Sapi
- Secukupnya Wortel(potong memanjang)
- Secukupnya Kacang Panjang
- 1 kantong Jamur tiram
- 1 ikat Sawi hijau
- 3 butir Telur
- 2 buah Cabai merah(iris menyerong)
- 2 buah Cabai hijau(iris menyerong)
- 2 batang Daun bawang(iris menyerong)
- 1 batang Daun seledri(dipetik daunnya)
- 1 buah Tomat
- 1 sdm Saus Tiram
- Secukupnya Kecap manis
- Secukupnya Bawang goreng
- Bumbu halus :
- 6 siung Bawang merah
- 8 siung Bawang putih(jumlahnya bisa diswitch dg bawang merah)
- 1 sdt Udang rebon
- 2 butir Kemiri
- Secukupnya Merica butir/bubuk
- Secukupnya Garam&Gula
Cara Membuat
-
Rendam bihun dengan air panas hingga mengembang/lentur, tiriskan&sisihkan
-
Goreng&orak arik telur, goreng sosis&bakso setengah matang, sisihkan
-
Tumis bumbu yang dihaluskan bersama cabai, setelah harum masukkan sedikit air
-
Masukkan sawi&jamur, bisa masukkan wortel&kacang panjang dahulu(in this case, mammo pakai wortel&kacang panjang yg sdh direbus kmr, jadi masukin wortel&kacang panjangnya belakangan)
-
Masukkan bihun&aduk rata
-
Masukkan bakso, sosis&telur, daun bawang&seledri, tambahkan saus tiram&kecap secukupnya, aduk rata
-
Sajikan selagi hangat dengan bawang goreng di atasnya. Selamat mencoba, have a nice day??
Demikianlah tadi Resep Bihun Goreng Spesial, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bihun Goreng Spesial diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bihun Goreng Spesial By @dapurmammo (Nadya Putri) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bihun Goreng Spesial By @dapurmammo (Nadya Putri) dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2016/04/resep-bihun-goreng-spesial-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.