Resep Mi Ayam blackpepper homemade oleh Fadila Fikriani Armadita
Dibawah ini adalah resep cara membuat Mi Ayam blackpepper homemade. Resep Mi Ayam blackpepper homemade yang ditulis Fadila Fikriani Armadita dapat disajikan 2-4 porsi.
Resep Mi Ayam blackpepper homemade
Porsi: 2-4 porsi
Bahan-bahan
- 1/4 kg ayam
- 7 butir bawang merah
- 5 butir bawang putih
- 1/2 sendok teh lada hitam
- Seruas jari kunyit
- Seruas jahe
- Sedikit lengkuas
- 1 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 2 butir kemiri
- 1 sdm Kecap asin
- Secukupnya Kecap manis
- Secukupnya Garam
- Secukupnya Gula jawa
- sesuai selera Tong Cai
- sedikit Kaldu bubuk
- 1 bgks Mie telor
Langkah
-
Rebus ayam sekira sudah matang matikan.
-
Haluskan bawang merah, bawang putih, lada hitam, kemiri, kunyit garam
-
Jahe, salam, daun jeruk, lengkuas, sereh (simpulkan) digeprek.
-
Tumis bumbu halus+geprek. Masukkan ayam yang sudah ditiriskan dan dipotong dadu/suwir (sesuai selera). Aduk rata, tambahkan gula, tong cai, kecap asin, dan kaldu jamur secukupnya. Aduk rata. Tambahkan sedikit air tunggu sampai bumbu meresap.
-
Untuk kuah, simple aja. Cukup haluskan bawang putih+merica putih+garam. Masukkan ke sisa rebutan ayam tambahkan sedikit air. Tambahkan tong cai, kaldu jamur, koreksi rasa
-
Rebus sawi dan mi dengan panci terpisah. Iris daun bawang sebagai hiasan.
-
Selesaai hidangkan.
Demikianlah Resep Mi Ayam blackpepper homemade, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Mi Ayam blackpepper homemade diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mi Ayam blackpepper homemade Oleh Fadila Fikriani Armadita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mi Ayam blackpepper homemade Oleh Fadila Fikriani Armadita dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2015/10/resep-mi-ayam-blackpepper-homemade-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.