Resep Kue lapis coklat vs melon oleh Dinar
Berikut ini adalah cara memasak Kue lapis coklat vs melon. Resep Kue lapis coklat vs melon yang dishare oleh Dinar dapat disajikan .
Resep Kue lapis coklat vs melon
Porsi:
Bahan-bahan
- 15 sdm terigu
- 10 sdm tapioka/kanji
- 5 sdm gula pasir (kalau suka manis bisa ditambah)
- 2 sachet SKM putih (ini karena saya gak gak suka santan)
- 550 ml air
- 1 sachet Gery chocolatos
- 1 sdm essense melon
- 1/2 sdm essense vanila
Langkah
-
Cairkan susu dengan air
-
Campur semua tepung (terigu & kanji), kemudian masukkan gula, aduk rata
-
Tambahkan susu yg sudah dicairkan dan essense vanila
-
Bagi menjadi 2 adonan, yang 1 tambahkan Gery chocolatos, yang 1 lagi tambahkan essense melon, aduk rata masing-masing adonan
-
Panaskan kukusan, tuang 2centong adonan secara bergantian dengan selang waktu 5 menit sampai adonan habis
-
Untuk tuangan terakhir, tambah 20menit lagi agar matang
-
Selesai sudah... ?????? Selamat mencoba ??
-
Jangan lupa tutup panci dikasih kain ya biar uap gak netes ??
Demikianlah Resep Kue lapis coklat vs melon, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kue lapis coklat vs melon diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue lapis coklat vs melon - Dinar diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue lapis coklat vs melon - Dinar dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2015/10/resep-kue-lapis-coklat-vs-melon-dinar.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.