Resep Donat Empuk Maizena By Erna Noviyanti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Donat Empuk Maizena By Erna Noviyanti
  • Resep Donat Empuk Maizena oleh Erna Noviyanti

    Berikut ini resep Donat Empuk Maizena. Resep Donat Empuk Maizena yang ditulis Erna Noviyanti bisa disajikan .



    bahan dan cara membuat Donat Empuk Maizena


    Resep Donat Empuk Maizena


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan biang :
    2. 1 sdm ragi instan
    3. 1 sdm gula pasir
    4. 250 ml air hangat (bukan panas yaa)
    5. Bahan lainnya :
    6. 500 gr tepung terigu cakra
    7. 7 sdm tepung maizena
    8. 2 butir kuning telur
    9. 4 sdm susu bubuk (saya tdk pakai)
    10. 1 sdm gula pasir
    11. 100 gr mentega putih (bisa butter atau margarine)
    12. Sejumput garam

    Langkah

    1. Campur gula, ragi dan air hangat dalam gelas, aduk2 lalu tutup selama kurleb 10 menit, tunggu hingga berbusa

    2. Campur semua bahan lainnya kecuali garam n butter,,beri lubang d tengah beri bahan biang campur semua, uleni hingga setengah kalis kemudian masukkan batter n garam uleni lagi hingga kalis elastis,,bulatkan adonan lalu tutup dengan lap basah diamkan adonan hingga mengembang 2x lipat kurleb 30-45 menit

    3. Setelah mengembang kempiskan adonan dengan meninjunya untuk membuang gas dalam adonan kemudiam bagi adonan @35gr ato sesuai selera, bulatkan..diamkan lagi 10 menit agar mengembang lagi

    4. Setelah mengembang lubangi tengahnya dengan ibu jari lalu goreng dalam minyak panas api sedang cenderung kecil hingga coklat keemasan

    5. Jika ingin mendapatkan white ring goreng dgn minyak jangan terlalu banyak yaa,,pake metode 1x balik jd jika 1 sisi sudah matang baru balik sisi berikutnya lalu angkat,,tunggu dingin dan siap diberi toping sesuai selera




    Demikianlah tadi Resep Donat Empuk Maizena, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Donat Empuk Maizena diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Donat Empuk Maizena By Erna Noviyanti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Donat Empuk Maizena By Erna Noviyanti dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2015/10/resep-donat-empuk-maizena-by-erna.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==