Resep Nuget udang no msg By Isti Pardianiati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nuget udang no msg By Isti Pardianiati
  • Resep Nuget udang no msg oleh Isti Pardianiati

    Berikut ini resep masakan Nuget udang no msg. Resep Nuget udang no msg yang ditulis Isti Pardianiati bisa menjadi .



    resep makanan Nuget udang no msg


    Resep Nuget udang no msg


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 250 gram udang kupas
    2. 5 lembar roti tawar
    3. 1 butir telur
    4. 1 buah wortel (diparut kasar)
    5. 1 bungkus kecil keju (diparut)
    6. 5 siung bawang putih
    7. secukupnya Merica bubuk
    8. secukupnya Garam
    9. secukupnya Air es
    10. Bahan pelapis
    11. secukupnya Telur dan tepung panir

    Cara Membuat

    1. Masukkan bawang putih dan udang ke food procesor, giling hingga halus.

    2. Tambahkan roti tawar, telur, wortel, keju, merica bubuk, garam dan air es hingga dirasa cukup kekentalannya.

    3. Tes rasa.

    4. Tuang ke dalam loyang yg sudah dialasi kertas roti, ratakan dan kukus kurang lebih selama 20 menit.

    5. Setelah dingin potong potong, masukkan ke telur dan dilapis dengan tepung panir.

    6. Masukkan ke dalam kulkas sebentar dan siap digoreng.

    7. Bisa juga disimpan di frezer jika tdk langsung dikonsumsi.




    Demikianlah Resep Nuget udang no msg, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Nuget udang no msg diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nuget udang no msg By Isti Pardianiati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nuget udang no msg By Isti Pardianiati dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2015/06/resep-nuget-udang-no-msg-by-isti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==