Resep Pepaya kuah santan susu oleh ida idot
Dibawah ini adalah resep Pepaya kuah santan susu. Resep Pepaya kuah santan susu yang dishare oleh ida idot bisa disajikan .
Resep Pepaya kuah santan susu
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah pepaya ukuran sedang
- 6 sdm susu bubuk (aku pake dancow fullcream biar lebih gurih)
- 1 bungkus santan instant (aku pake sun kara)
- secukupnya gula pasir
- secukupnya garam (biar gurih)
- 1 lembar daun pandan (jika ada)
- secukupnya air
Cara Membuat
-
Siapkan panci masukkan semua bahan KECUALI PEPAYA yang telah d iris.... Didihkan sambil di aduk kemudian test rasa (kalo tidak puasa)... Angkat dan masukkan/siram ke wadah yang ada pepayanya... Kemudian hilangkan uap panas dan setelah suhu ruang baru masukkan ke lemariu es... Lebih enak d nikmatin kalo dingin, segar, gurih, manis.... Cuzzzz buntik :D :D :D
Itulah Resep Pepaya kuah santan susu, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Pepaya kuah santan susu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pepaya kuah santan susu By ida idot diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pepaya kuah santan susu By ida idot dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2015/05/resep-pepaya-kuah-santan-susu-by-ida.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.