Resep Sate Lilit Ikan Tuna oleh Gia Gio
Dibawah ini adalah cara membuat Sate Lilit Ikan Tuna. Resep Sate Lilit Ikan Tuna yang ditulis Gia Gio cukup untuk .
Resep Sate Lilit Ikan Tuna
Porsi:
Bahan-bahan
- 400 gram fillet ikan tuna
- 3 lembar daun jeruk
- 4 sdm kelapa parut
- 2 sdm tepung sagu
- 7 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 sdt ketumbar
- 1 ruas kunyit
- 1 sdt merica bubuk
- 1 ruas jahe
- 1 ruas lengkuas
- 1 sdt terasi
- 1 ruas kencur
- 2 sdm gula merah
- 2 sdm air asam jawa
- 3 sdt garam
Langkah
-
Haluskan bawang merah, bawang putih, lengkuas, kunyit, jahe, kencur, daun jeruk, ketumbar dan terasi.
-
Campurkan bumbu halus dengan tepung sagu, air asam, gula merah, garam, merica bubuk, kelapa parut, dan fillet ikan.
-
Campur hingga rata. Ambil 1 batang tusuk bambu (atau bisa gunakan batang serai agar lebih sedap). Kepalkan ke tusuk bambu. Lakukan hingga semua adonan habis.
-
Panggang hingga kecoklatan sambil dibolak balik agar matang merata.
-
Siap disajikan.
Itulah tadi Resep Sate Lilit Ikan Tuna, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sate Lilit Ikan Tuna diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Lilit Ikan Tuna By Gia Gio diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate Lilit Ikan Tuna By Gia Gio dengan alamat Url: https://noramirahafizajohari.blogspot.com/2019/12/resep-sate-lilit-ikan-tuna-by-gia-gio.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.